Info Terbaru
recent

5 Manfaat Mengkonsumsi Salad

IDNPortal.com - Salad merupakan sajian makanan yang sangat identik dengan bermacam-macam sayuran atau buah yang dikombinasikan bersama minyak zaitun atau mayonaise sebagai garnis. Walaupun salad terkesan sebagai makanan kebarat-baratan tapi olahan makanan ini ternyata memiliki manfaat baik untuk kesehatan anda, berikut penjelasaannya.


Manfaat yang bakal anda dapatkan bila mengkonsumsi salad

5-manfaat-mengkonsumsi-salad

1. Memenuhi Kebutuhan Serat
Kebutuhan akan serat pada tubuh manusia dapat dipenuhi oleh salad karna mengandung banyak campuran sayuran dan buah yang mampu menurunkan kolesterol

2. Menurunkan Resiko Kanker
Kandungan sayuran pada makanan salad juga mampu menurunkan resiko terkena kanker. Untuk menikmati manfaat positif dari makanan ini coba gunakan buah apel, tomat, wortel dan buah pir serta campurkan dengan minyak zaitun.

3. Memperbaiki Pencernaan
Serat yang banyak dalam salad akan sangat membantu sistem pencernaan tubuh manusia. Tidak hanya sistem pencernaan tapi juga metabolisme pada tubuh


Baca juga:
5 sayuran yang pas banget untuk diet
Pingin Mata Sehat, Coba Pakai Cara Ini
Apa yang terjadi saat plastik masuk ke tubuh anda
7 Cara Sederhana Dalam Menjaga Kesehatan Payudara
Sudah Berusaha Kurus Tapi Gagal?  Mungkin Ini Alasannya
Akibat Buruk Makan Terlalu Malam
Tanaman dollar bukan penyebab leukimia, ini faktanya

4. Awet Muda
Peremajaan dan regenerasi pada kulit sangat bermanfaat untuk anda yang ingin tetap kelihatan awet muda. Hal ini karena salad yang kaya sayuran dan buah terdapat vitamin E dan beragam mineral lalu zat antioksidan.

5. Menurunkan Berat Badan
Anda yang ingin menurunkan berat badan, mungkin bisa untuk sesering mungkin mengkonsumsi salad dan mengurangi jumlah asupan karbohidrat dan lemak yang sering anda konsumsi

Apabila anda tidak menyukai sayuran cobalah untuk mengkonsumsi salad buah yang juga kaya akan vitamin dan mineral.
Diberdayakan oleh Blogger.